Balai Kota Malang
Kota Malang seperti kota-kota lain di Indonesia, pada umumnya berkembang dan meluas setelah hadirnya Pemerintah Kolonial Belanda.
Sebelum tahun 1914 Malang masih merupakan daerah bagian dari Karesidenan Pasuruan dan kekuasaan tertinggi di Malang adalah Assisten Residen yang kantornya terletak di sebelah selatan alun-alun malang (sekarang KPPN - Kantor Perbendaharaan dan Kas Negara). Setelah status dari Kota Malang diubah menjadi Kotamadya pada tanggal 1 April 1994, maka sejak itu Kota Malang berhak memerintah daerah sendiri dengan dipimpin oleh seorang walikota.
Beberapa Pejabat yang pernah mendiami rumah dinas Wali Kota Malang diantaranya:
- Kol. R. Indra Soemardji 1968-1973
- Kol. Sugiono 1973-1978
- Drs. Soeprapto 1978-1983
- DB. H. Tom Uripan Nitihardjo, SH. 1983-1988
- Kol.Inf. H. Suyitno 1988-2003
- Drs. Peni Suparto, M. Ap. 2003-sekarang
Tidak ada komentar:
Posting Komentar