Selasa Legi
- Jika anda lahir pada hari Selasa Legi, anda
akan memiliki kepribadian yang kuat.
- Anda tidak akan suka melihat orang
menghalangi anda, dan tidak akan mau mengalah (walaupun dalam hal yang
sebenarnya sepele) agar orang lain tidak merasa sakit hati.
- Sesungguhnya,
popularitas anda tidak akan berkurang jika anda mau belajar sedikit
berkompromi.
- Bila tidak, dorongan anda untuk berkuasa dapat membuat anda
membuang banyak tenaga dalam adu kekuatan dengan teman, pasangan, atau majikan.
- Tetapi bagaimanapun kekurangan tersebut, anda adalah tipe yang jujur dan suka
bekerja keras, yang memiliki cita-cita tinggi dan minat yang tak terpuaskan
terhadap ilmu pengetahuan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar